Manado,Expressindonews.com- Tim Sepakbola Sulawesi Utara Pekan Olaraga Nasional (PON) menggelar uji tanding dengan sejumlah tim Lokal jelang pertandingan resmi PON ke XX di Papua yang di jadwalkan 27 September 2021 nanti
Serangkaian laga uji Coba Tim PON Sulut akan berlangsung di minggu berjalan ini bertempat di Stadion Klabat Manado yang dijadwalkan:- Selasa 24 Agustus 2021 Pukul 15:00 WITA
Tim PON Sulut Vs PS Garnet Tomohon
- Kamis 26 Agustus 2021 Pukul 15:00 WITA
Tim PON Sulut Vs Persikokot Kotamobagu
- Sabtu 28 Agustus 2021 Pukul 15:00 WITA
Tim PON Sulut Vs Thanos Bitung
Menurut Manajer Tim PON Sulut Michael Tungari, saat di temui awak media usai Kongres biasa Asprov PSSI Sulut di Aula Mapalus, Sabtu (21/8), program uji tanding ini merupakan fase latihan tim untuk beradaptasi iklim di Papua yang hampir sama dengan iklim wilayah Manado
"Sekarang tim PON masih berada di Tondano karantina Pelatda yang rencana Senin mereka pindah homebase di Manado untuk penyesuaian, nanti ada agenda uji coba seminggu kedepan karena selama ini mereka di Tondano yang cuaca dingin sedangkan di Manado cuacanya tidak jauh beda dengan PAPUA,"unkap Sang Manajer yang juga ketua Askab PSSI kepulauan Sangihe
Ditambahkannya pihak Manajemen Tim PON Sulut berupaya akan memberangkatkan tim ke Papua seminggu sebelum bertanding untuk adaptasi Lapangan dan persiapan lainnya.
"Kita kick off tanggal 27 kita berencana meminta ke KONI agar satu minggu sebelum kita sudah di berangkatkan untuk persiapan-persiapan," tambah Tungari juga menjabat sebagai pimpinan DPRD kepulauan Sangihe
Lebih lanjut ia menyampaikan bahwa Tim PON Sulut sudah dalam kesiapan yang optimal,
"Saya rasa ini sudah maximal, tinggal nanti melihat hasil kerja keras kita disana," lanjut Michael Tungari
Kemudian untuk target Tim PON Sulut di cabang Olahraga Sepakbola dikatakannya," kami tidak muluk-muluk, lolos saja dari grub kami sudah bersyukur akan tetapi kami akan berupaya memaksimalkan masuk sampai semi final," tutup ia (*Nezt)
"Sekarang tim PON masih berada di Tondano karantina Pelatda yang rencana Senin mereka pindah homebase di Manado untuk penyesuaian, nanti ada agenda uji coba seminggu kedepan karena selama ini mereka di Tondano yang cuaca dingin sedangkan di Manado cuacanya tidak jauh beda dengan PAPUA,"unkap Sang Manajer yang juga ketua Askab PSSI kepulauan Sangihe
Ditambahkannya pihak Manajemen Tim PON Sulut berupaya akan memberangkatkan tim ke Papua seminggu sebelum bertanding untuk adaptasi Lapangan dan persiapan lainnya.
"Kita kick off tanggal 27 kita berencana meminta ke KONI agar satu minggu sebelum kita sudah di berangkatkan untuk persiapan-persiapan," tambah Tungari juga menjabat sebagai pimpinan DPRD kepulauan Sangihe
Lebih lanjut ia menyampaikan bahwa Tim PON Sulut sudah dalam kesiapan yang optimal,
"Saya rasa ini sudah maximal, tinggal nanti melihat hasil kerja keras kita disana," lanjut Michael Tungari
Kemudian untuk target Tim PON Sulut di cabang Olahraga Sepakbola dikatakannya," kami tidak muluk-muluk, lolos saja dari grub kami sudah bersyukur akan tetapi kami akan berupaya memaksimalkan masuk sampai semi final," tutup ia (*Nezt)